Aplikasi Al-Quran Digital + Visual dan Ilmu Tajwid
Assalamualaikum wr wb . Gimana Kabarnya? Mudah-mudahan selalu dalam keadaan sehat walafiat Amin,
Pada kesempatan kali ini saya ingin berbagi file dan informasi tentang
artikel dengan judul Aplikasi Al-Quran Digital + Visual dan Ilmu Tajwid,
saya telah membuat dan mempersiapkan artikel ini dengan baik untuk anda
baca dan ambil informasi didalamnya. mudah-mudahan isi postingan,
yang kami tulis ini dapat anda pahami dan bermanfaat. Sepatutnya kita
sebagai warga negara yang baik, diwajibkan untuk saling tolong menolong,
bertukar pendapat atau informasi untuk memecahkan masalah yang sedang
dihadapi, senasib sepenanggungan satu rasa satu jiwa dengan tekad bulat
dan kuat untuk mencerdaskan anak bangsa. Baiklah Langsung aja silahkan
simak selengkapnya di bawah ini.
Alquran merupakan wahyu dari nabi
terakhir yaitu nabi muhammad saw. Alquran berisi petunjuk dan pedoman
hidup serta kehidupan umat manusia beserta isinya. Sungguh menakjubkan
banyak keajaiban-keajaiban yang tidak bisa di jangkau oleh pemikiran
masnusia, hanya keimanan dan ketaqwaanlah yang dan bertasakur kepada
allah swt.
Kita
selaku umat manusia wajib membaca ayat-ayat suci yang tertulis dalam
alquran. Dalam arti luas membaca disini yaitu mengaplikasikannya kedalam
kehidupan sehari-hari. Kita hidup harus sesuai dengan tuntunan assunah
dan alquran. Kalau hidup sudah berada didalam aturan alquran insaallah
hidup kita akan selamat dunia dan akhirat.
Terkadang aktivitas lah yang membuat
kita sibut sampai-sampai lupa akan kewajiban kita. Pekerjaan salah
satunya. Maka dari itu supaya kita bisa selalu membaca alquran dimanapun
dan lagi apapun saya berbagi aplikasi alquran digital. Tinggal buka
aplikasinya dan kita bisa langsung membacanya. Di aplikasi ini juga
sudah ada ilmu-ilmu tajwidnya.
Baik langsung saja Download Aplikasi Alquran Digital
Sekian postingan dari saya semoga bermanfaat. Terima kasih mudah-mudahan dapat bermanfaat untuk anda semua, mohon maaf atas
kesalahan dan kekurangannya. Besar harapan saya untuk menerima masukan
dalam bentuk komentar dari bapak ibu mengenai blog ini, guna untuk
memperbaiki kesalahan-kesalahan sehingga dapat memberikan yang terbaik
buat bapak ibu semua, dan yang paling penting kita semua sukseskan dan
majukanlah pendidikan di Indonesia. Siapa lagi kalau bukan kita. Ayo
Semangat
0 Response to "Aplikasi Al-Quran Digital + Visual dan Ilmu Tajwid "
Post a Comment
Catatan :
~ Usahakan Komentar Yang Sopan / Tidak Menyinggung
~ Tidak Mengandung Kata kasar
~ Tidak Berbau porno Atau sara
~ Boleh Berupa Kritik Atau Saran
~ Komentar Sesuai Artikel Di Atas
~ Diharapkan Untuk Tidak menulis Link Hidup / Aktif